Seorang Ibu Single parent (Hasmi,46) Asal Kelurahan Maahas, Kecamatan Luwuk Selatan, Kabupaten Banggai Sulawesi Tengah. Beliau memiliki 1 orang anak SD, 1 orang anak SMP. Yang bekerja sebagai pembantu rumah tangga ini merasa terbantu dengan adanya Bantuan Sosial PKH dia bisa membeli keperluan sekolah anaknya dan untuk membeli sembako. Ucapan terimakasih dari Ibu Hasmi kepada Pemerintahan Presiden JOKOWI-JK atas kenaikan bantuan sosial PKH.
Oleh : Hartono Sahabo pendamping PKH Luwuk Selatan Kabupaten Banggai Sulawesi Tengah.
@kemensosri
@jokowi
#pkhuntukindonesia
#pkhkeren
9 months